Sumber Air Tanah Dari Sumur Bor |
Geolistrik dan sumur bor sangatlah berkaitan erat karena jika ingin mendapatkan air tanah dengan membuat sumur bor maka haruslah kita lakukan geolistrik terlebih dahulu.
geolistrik adalah suatu metoda eksplorasi geofisika untuk menyelidiki keadaan bawah permukaan tanah dengan menggunakan sifat – sifat kelistrikan batuan .
dengan begitu kita akan tahu kalo tanah yang akan kita buatkan sumur bor itu bisa menghasilkan air dengan baik atau tidak.
Berkaitan dengan air , air merupakan kebutuhan sehari hari yang sangat kita butuhkan.
air punya andil yang sangat besar dalam membangun peradaban di muka bumi ini.
namun seiring berjalannya hubungan interaksi mesra antara air dan manusia kini tak lagi terjaga dengan baik.
kini kurangnya kesadaran manusia terhadap pentingnya air bagi kehidupan kita berpengaruh terhadap sikap dan laku etis segala hal yang berhubungan dengan keberadaan dan kelangsungan hidup air . banyaknya manusia yang menebang pohon - pohon , hutan dan yang menjadi daerah resapan air kini tidak lagi dipelihara dengan baik.
penataan ruang dan pembangunan fisik tidak lagi memperdulikan kanal atau saluran air . ruang alirnya pun di persempit di hambat sana sini dan rawapun di keringkan .
maka tak sedikit mata air yang tenggelam atau hilang disemen dan di beton.
air tak lagi di perhitungkan di dalam kebijakan pengelolaan dan penataan khususnya di kota.
selain hanya untuk kebutuhan konsumsi , air semakin jauh dari empirik manusia .
air hanya di alami ketika haus , mandi dan mencuci, sungai sungai terutama yang membelah kota di tutupi banyak sampah.menjadi tempat pembuangan limbah industri dan rumah tangga. Menjadikan air sebagai tempat sampah atau comberan . airnya keruh , menebar aroma tidak sedap .
air keruh adalah cermin kekeruhan wajah kita , pada air yang jernih manusia pada umumnya bisa berkaca , melihat bayang sejati dirinya, menyeka dan membasuhnya . menebarkan keindahan dan kesegaran kepada semua orang yang memandangnya .
semua menjadi hidup ,hijau , subur , teduh ,dan berkelimpahan berkat air dan membuat tumbuh subur aneka kembang yang membuat betah dan kagum melihatnya.
Karena itu kita harus merawat dan memberi ruang hidup terhadap air. Dengan hidupnya air kehidupan lainnya pun kian memungkinkan. Membersihkan mata air sama dengan merawat diri sendiri dan hidup kolektif manusia dan masyarakat disekitarnya.
Dari sini kita tahu bahwa air sangat lah penting bagi kehidupan kita, setiap mahluk hidup memerlukan air, oleh karena itu mungkin bagi sebagian anda yang membaca artikel ini ingin tahu seperti apa mendapatkan air yang bersih dan jernih itu. Disini kami pun menawarkan jasa geolistrik dan sumur bor teutama bagi anda para pengusaha yang membangun perumahan dimana sangat membutuhkan air yang bersih dan jernih.
dan bagi anda yang ingin tahu info atau ingin menggunakan jasa kami melalui jasa geolistrik dan jasa sumur bor silahkan saja menghubungi nomer 082117569323 dan pin3326c2f6, kami akan memberikan informasi yang anda butuhkan tentang jasa geolistrik dan jasa sumur bor.
0 komentar:
Posting Komentar